Kabupaten Tangerang yang Religius, Cerdas, Sehat dan Sejahtera
20 Dec 2023 133 pembaca ADMIN Dppkb

Parenting diIndonesia Krisis Peranan "AYAH"

Indonesia disebut menjadi negara fatherless ketiga di dunia. Hal tersebut berarti banyak anak Indonesia yang kekurangan sosok ‘ayah’ dalam hidupnya.
Faktor penyebab fenomena fatherless adalah alasan ekonomi, sosial, dan budaya.

Ketika laki-laki yang menjadi ayah ini harus mencari nafkah, mereka seolah tidak memiliki waktu untuk mengurus anak di rumah. Padahal, peran ayah pun sangat dibutuhkan dalam pengasuhan anak.